Advertisement
#tim-pemakaman
Selasa , 06 Jul 2021, 14:55 WIB
Polresta Banyumas Bentuk Tim Pemakaman Pasien Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO -- Untuk membantu proses pemakaman pasien Covid 19, Polresta Banyumas membentuk satu tim untuk membantu petugas pemakaman dari BPBD Banyumas. Kasat Sabhara Kompol Aldino Agus Anggoro mewakili...