#tim-pengungsi
Kamis , 29 Jul 2021, 13:55 WIB
Atlet Suriah Renang 3,5 Jam Hindari Perang Menuju Olimpiade
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Gelaran multicabang olahraga terbesar di dunia, Olimpiade 2020 Tokyo, kali ini mengikutsertakan satu kontingen dari negara pengungsi. Anggotanya berisikan para atlet dari negara pengungsi yang memakai...
Selasa , 27 Jul 2021, 15:51 WIB
Muna Dahouk, Lari dari Perang Saudara untuk Datang ke Tokyo
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Judo telah menjadi bagian penting dalam hidup Muna Dahouk. Sejak berusia enam tahun, perjalanan hidup telah membawanya sampai ke Olimpiade Tokyo 2020. Selasa (27/7), ia melangkah ke matras di rumah spiritual judo, arena Nippon Budokan. Musuhnya di atas kertas lebih baik, dan ia memiliki tugas berat melawan juara Pan American Games 2019 Kuba Maylin del Toro...
Ahad , 31 Jul 2016, 20:14 WIB
Tim Pengungsi Ambil Bagian dalam Olimpiade Rio
REPUBLIKA.CO.ID, RIO DE JANEIRO -- Sebuah tim pengungsi akan...