Advertisement
#tim-stunting-universitas-yarsi
Kamis , 26 Jan 2023, 18:11 WIB
Ternyata Stunting Juga Bisa Terjadi pada Kelompok Menengah ke Atas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masalah kekerdilan (stunting) ternyata tak hanya terjadi pada anak yang berasal dari kalangan menengah ke bawah. Stunting ternyata bisa terjadi pada kelompok orang yang mampu. "Memang risiko terbesar...