Kiper timnas Indonesia, Nadeo Argawinata.

Kiper Utama Timnas Indonesia Dinyatakan Siap untuk Laga Vs Vietnam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae-yong memastikan semua pemain di skuadnya siap untuk tampil menghadapi Vietnam pada laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat (6/1/2023), termasuk kiper Nadeo Argawinata. "Seluruh pemain dalam kondisi baik. Nadeo juga tidak ada masalah," ujar Shin dalam konferensi pers sebelum pertandingan di SUGBK, Jakarta,...

Para pemain timnas Indonesia di Piala AFF 2020. Timnas Indonesia hanya membutuhkan hasil imbang vs Malaysia untuk lolos ke semifinal.

Shin akan Persiapkan Timnas Indonesia dengan Maksimal Jelang Lawan Malaysia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Timnas Indonesia akan memaksimalkan persiapan menjelang laga pamungkas Grup B Piala AFF 2020 melawan Malaysia, Ahad (19/12). Skuad Garuda hanya membutuhan hasil imbang untuk lolos ke semifinal, tetapi kemenangan tentu menjadi target utama.Asisten pelatih timnas Indonesia, Nova Arianto, mengatakan pelatih Shin Tae-yong bersama staf lainnya akan mempersiapkan tim semaksimal mungkin untuk memastikan Indonesia lolos ke babak...