Advertisement
#timnas-u23-myanmar
Selasa , 03 Dec 2013, 23:49 WIB
RD Pantau Terus Calon Lawan Timnas di SEA Games
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Timnas Indonesia U-23 Rahmad Darmawan memaksimalkan peran tim High Performance Unit (HPU) yang merupakan bagian dari BTN untuk memantau kekuatan calon lawan di SEA Games...
Kamis , 17 Oct 2013, 20:29 WIB
Timnas U-23 Mantapkan Dua Formasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih timnas U-23 Rahmad Darmawan terus membenahi permainan timnya dalam pemusatan latihan di Yogyakarta menjelang SEA Games 2013, Myanmar. Skuat Garuda Muda mulai memasuki fase latihan untuk pemahaman formasi bermain. Juru taktik yang akrab disapa RD itu menyiapkan dua formasi untuk berlaga di SEA Games. Yakni 4-3-3 dan 4-2-3-1. "Materi latihan sudah mengarah kepada pematangan serta...