Advertisement
#udin-bernas
Senin , 19 Aug 2013, 13:05 WIB
Protes Kasus Udin, Wartawan Bawa 16 Foto Kapolda DIY
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Puluhan wartawan DIY dari berbagai media menggelar aksi kirab membawa foto 16 Kepala Kepolisian Daerah di DIY, Senin (19/8).Wartawan yang tergabung dalam solidaritas wartawan untuk Udin...
Senin , 19 Aug 2013, 06:29 WIB
17 Tahun Kasus Pembunuhan Udin Tak Terungkap, Wartawan Yogya Gelar Aksi
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Wartawan DIY dari berbagai media akan menggelar aksi unjuk rasa solidaritas atas terbunuhnya wartawan berita nasional (Bernas) Fuad Muhammad Syafrudin alias Udin yang terbunuh karena berita, 17 tahun lalu. Aksi solidaritas wartawan DIY ini akan digelar di titik nol kilometer Yogyakarta, Senin (19/8).Menurut koordinator solidaritas wartawan DIIY untuk Udin, Taufik, aksi ini akan digelar dari halaman...