#ujaran-kebencian-edy-mulyadi
Rabu , 02 Feb 2022, 12:02 WIB
KPAU: Edy Mulyadi Anggota PWI Jaya, Polri tak Bewenang Menindak
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua PWI (Persatuan Wartawan Indonesia) Jaya, Sayid Iskandar menegaskan, Edy Mulyadi adalah anggota PWI Jaya. Dia teregistrasi dengan Nomor anggota 09.00.19895.21M, dan berlaku sampai 4 November 2023. "Dengan...
Ahad , 30 Jan 2022, 16:23 WIB
Edy Mulyadi Bukan Wartawan yang Terdaftar di Dewan Pers
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Kuasa hukum Edy Mulyadi menginginkan, kasus hukum dugaan ujaran kebencian yang dialami kliennya dapat diselesaikan dengan Undang-Undang Pers (UU Pers). Alasannya, karena Edy Mulyadi mengaku kapasitasnya sebagai wartawan senior yang mengeluarkan pernyataan Kalimantan 'tempat jin buang anak' dalam sebuah video viral. Masyarakat Kalimantan pun merasa terhina dan melaporkan Edy ke polisi. Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Depok,...
Kamis , 27 Jan 2022, 16:17 WIB
Polri Sudah Periksa 38 Saksi Dugaan Ujaran Kebencian Edy Mulyadi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyidik Direktorat Tindak Pidana (Dirtipid) Siber Mabes Polri...