#ular-saat-banjir
Ahad , 21 Feb 2021, 01:35 WIB
Ular-Ular yang Muncul Terbawa Banjir
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Yayasan Sioux Ular Indonesia, Aji Rachmat Purwanto mengatakan, banyak warga yang melaporkan munculnya ular di dalam rumah mereka akibat terbawa banjir. Menurutnya, ada beberapa spesies...
Jumat , 03 Jan 2020, 14:12 WIB
15 Orang di Karawang Digigit Ular Saat Banjir
REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG — Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana mengimbau masyarakat yang terdampak bencana banjir agar berhati-hati dan waspada terhadap lingkungannya. Selain ancaman banjir, serangan hewan berbahaya seperti ular juga patut diwaspadai.Cellica menyebutkan saat banjir melanda kemarin, belasan warganya digigit ular berbisa.“Seperti diketahui sudah ada 15 korban gigitan ular berbisa yang kini mendapatkan perawatan di RSUD Karawang. Saya juga sudah instruksikan...