#umat-islam-dubai
Kamis , 01 Jul 2021, 07:07 WIB
Kunci Sukses Pusat Islam Picu Islamnya Ribuan Orang di Dubai
REPUBLIKA.CO.ID, DUBAI—Tahun ini, sejak Januari hingga Juni 2021, lebih dari 2000 orang di Dubai, berasal dari berbagai negara, memutuskan masuk Islam, kata Pusat Kebudayaan Islam Mohammad bin Rashid. Menurut statistik...
Rabu , 30 Jun 2021, 06:23 WIB
Lebih dari 2.000 Warga Dubai Masuk Islam Awal Tahun Ini
REPUBLIKA.CO.ID, DUBAI -- Pusat Kebudayaan Islam Mohammad bin Rashid di Uni Emirat Arab (UEA) mengumumkan lebih dari 2.000 penduduk Dubai dari berbagai negara memeluk Islam tahun ini. Menurut statistik resmi yang diungkapkan lembaga tersebut, sebanyak 2.027 warga mengucapkan syahadat mereka di Pusat Islam ini dari Januari hingga Juni 2021. Pusat yang berada di bawah naungan Departemen Urusan Islam dan Kegiatan Amal di...
Kamis , 25 Jul 2019, 22:12 WIB
Jamaah Haji Dubai akan Diberangkatkan pada 31 Juli
IHRAM.CO.ID, DUBAI – Bandara-bandara di Dubai, Uni Emirat Arab...
Selasa , 09 Apr 2019, 12:02 WIB
Masjid Syuhada di Muhaisnah Dubai Dibuka Secara Resmi
REPUBLIKA.CO.ID, DUBAI – Masjid Syuhada (martir) resmi dibuka di...