#unggahan-peringatan-darurat-artis
Kamis , 22 Aug 2024, 09:33 WIB
Posting Peringatan Darurat, Duta Sheila On 7: Hasbunallah wa Ni'mal Wakil
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Vokalis band legendaris Sheila On 7, Akhdiat Duta Mojo atau popular dengan sapaan Duta ikut memposting meme Peringatan Darurat lewat akun instagram bercentang biru. Di kolom komentar,...
Kamis , 22 Aug 2024, 09:28 WIB
Artis Ramaikan Postingan 'Peringatan Darurat', Ada El Rumi Hingga Raditya Dika
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah selebritas Indonesia mengunggah gambar Garuda Pancasila dengan latar biru dan bertuliskan “Peringatan Darurat” di media sosial mereka. Aksi ini menggema di media sosial setelah Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dianggap "mengabaikan" putusan Mahkamah Konstitusi (MK) soal syarat pencalonan pemilihan kepala daerah 2024. Para public figure yang turut mengawal putusan MK dan mengunggah Peringatan Darurat tersebut antara lain: 1....