Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri (UNM) terus berkomitmen dalam menyediakan sumber daya akademik yang berkualitas bagi mahasiswa dan dosen.

Ribuan Koleksi Perpustakaan UNM untuk Penuhi Gairah Baca Peminat Literasi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri (UNM) terus berkomitmen dalam menyediakan sumber daya akademik yang berkualitas bagi mahasiswa dan dosen. Dalam upaya mendukung pendidikan yang lebih baik, perpustakaan kini memiliki koleksi yang sangat beragam dan mencakup berbagai bidang studi. Menurut Sofia Nurani, staf pustakawan Universitas Nusa Mandiri (UNM), koleksi buku di perpustakaan saat ini mencapai 3.669 judul. Buku-buku ini...

Kader Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) di wilayah kelurahan Ragunan, Jakarta Selatan, telah menerima hibah berupa website e-commerce yang ditujukan untuk membantu pengembangan usaha dan ekonomi keluarga.

Kader PKK Ragunan Terima Hibah Website E-Commerce dari Dosen UNM

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kader Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) di wilayah kelurahan Ragunan, Jakarta Selatan, telah menerima hibah berupa website e-commerce yang ditujukan untuk membantu pengembangan usaha dan ekonomi keluarga. Program ini merupakan bagian dari Hibah PKM 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) melalui Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian Masyarakat (DRTPM) untuk Tahun Anggaran 2024. Kegiatan...