Advertisement
#usia-warga-korea-selatan
Rabu , 28 Jun 2023, 11:15 WIB
Perhitungan Usia Berubah, Warga Korsel Sah Bertambah Muda
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Lebih dari 51 juta orang di Korea Selatan (Korsel) bertambah muda satu atau dua tahun pada Rabu (28/6/2023). Undang-undang baru menetapkan semua wilayah peradilan dan administrasi...
Sabtu , 10 Dec 2022, 05:39 WIB
Metode Penghitungan Usia Tradisional Dihapus, Orang Korsel Bakal Lebih Muda
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Pemerintah Korea Selatan (Korsel) mengeluarkan undang-undang menghapus metode penghitungan usia tradisionalnya dan mengadopsi standar internasional, Kamis (8/12/2022). Itu merupakan sebuah perubahan yang akan membuat warga Korsel satu-dua tahun lebih muda dalam dokumen resmi. Orang Korea dianggap berusia satu tahun saat lahir dan satu tahun ditambahkan setiap 1 Januari. Ini adalah usia yang paling sering dikutip dalam kehidupan sehari-hari di...