#watimpres-diisi-politisi
Kamis , 22 Jan 2015, 11:44 WIB
Din Syamsuddin Senang Abdul Malik Fajar Jadi Wantimpres
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsuddin mengaku senang dengan penunjukkan salah satu tokoh Muhammadiyah Abdul Malik Fajar sebagai salah satu anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres).Namun penunjukkan...
Senin , 19 Jan 2015, 12:07 WIB
Wantimpres Diisi Parpol, Bentuk Ucapan Terima Kasih Jokowi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo telah melantik sembilan anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Watimpres). Kebanyakan diisi oleh orang-orang partai politik pendukung Presiden Jokowi. Direktur Eksekutif Pusat Kajian Politik, Universitas Indonesia Sri Budi Eko Wardani menilai meski pemilihan anggota Watimpres adalah hak presiden, tetapi seharusnya presiden punya kriteria tertentu, bukan sekadar kedekatan emosional. Kriteria itu misalnya anggota watimpres memiliki kapabilitas...