Advertisement
#west-ham-vs-freiburg
Kamis , 14 Mar 2024, 21:42 WIB
Moyes Ingin West Ham Peragakan Permainan Cepat Kontra Freiburg di Liga Europa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih West Ham United David Moyes menginginkan anak-anak asuhnya menyuguhkan permainan cepat ketika berjumpa Freiburg pada leg kedua babak 16 besar Liga Europa di Stadion London, Jumat...