#wisata-tangkuban-perahu
Senin , 21 Oct 2019, 10:43 WIB
Wisata Gunung Tangkuban Parahu Kembali Dibuka
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Layanan kunjungan wisatawan di objek wisata alam Gunung Tangkuban Parahu kembali dibuka pada Senin (21/10) pukul 09.00 WIB. Hal itu menyusul diturunkannya status Gunung Tangkuban Perahu...
Senin , 21 Oct 2019, 10:18 WIB
Status Gunung Tangkuban Perahu Diturunkan Menjadi Normal
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menurunkan status vulkanologi Gunung Tangkuban Perahu dari level II yaitu waspada menjadi level I yaitu normal. Aktivitas kunjungan wisatawan di objek taman wisata alam tersebut pun sudah bisa dibuka kembali terhitung Senin (21/10) pukul 09.00 WIB hari ini. Sebelumnya, Kawah Ratu Gunung Tangkuban Perahu mengalami erupsi pada 26 Juli lalu....
Sabtu , 27 Jul 2019, 19:00 WIB
Abu Erupsi Tangkuban Perahu Mulai Dibersihkan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Seratusan orang mulai membersihkan abu vulkanik di...