#zakat-pns-muslim
Jumat , 09 Feb 2018, 10:13 WIB
Sudah Benarkah Pungutan Zakat ASN?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Oleh: Tim Republika Rencana pemerintah memungut zakat dari gaji Aparatur Sipil Negara (ASN) atau Pegawai Negeri Sipil (PNS) terus menggulirkan polemik. Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan,...
Senin , 05 Feb 2018, 22:19 WIB
Pemerintah Siapkan Aturan Potongan Zakat untuk ASN Muslim
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan, pemerintah tengah menyiapkan Peraturan Presiden (perpres) tentang pungutan zakat bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) yang beragama Muslim. "Diberlakukan hanya ASN Muslim, kewajiban zakat hanya kepada umat Islam," kata Lukman di Kompleks Istana Presiden, Jakarta, Senin (5/2).Namun, kata Menag, bagi ASN yang berkeberatan adanya pungutan zakat sebesar 2,5 persen tersebut dapat...