Dengan Air Cabai, Empat Tahanan Narkoba Kabur
JAK TV
Kendaraan tahanan Kejaksaan Jakarta Utara
Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Empat orang tahanan kasus narkotika kabur saat dalam perjalanan menuju LP Cipinang. Kini petugas gabungan dari kepolisian Polres Jakarta Utara dan Kejaksaan Negeri Jakarta Utara masih terus memburu keempatnya.
sumber : JAK TV
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini