Tips Bagi Muslimah Bepergian ke Eropa

ROL/Fian Firatmaja
Traveller
Rep: Fian Firatmaja Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI --  Muslimah, bila Anda ingin bepergian ke Eropa jangan takut kesulitan disana. Kebanyakan negara Eropa masyarakatnya bukan mayoritas beragama Islam. Namun, bukan berarti Anda tidak bisa menikmati keindahan negara tersebut dengan tenang.

Salah satu pimpinan tur yang kerap membawa rombongan ke Eropa, Yulita Widiastuti memberikan beberapa tipsnya. Seperti mempersiapkan makanan, busana, dan sebagainya. berikut beberapa tips bagi muslimah yang ingin bepergian ke Eropa atau wilayah minoritas Islam lainnya.


 

 

Video Editor:
Fian Firatmaja

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler