iHAQI Bersama BMH Ajak Umat Raih Kesuksesan yang Hakiki
ROL/Abdul Kodir
Rep: Abdul Kodir Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Dalam menjalani kehidupan, tentu setiap umat muslim ingin meraih kesuksesan dunia dan akhirat. IHAQI bersama Baitul Maal Hidayatullah (BMH) mengadakan talkshow, tausyiah, sekaligus motivasi dalam upaya membangkitkan visi hidup dalam mencapai sukses dunia dan akhirat dengan tema 'Power of Vision Key of Success'.
Pembina Yayasan iHAQI Ustaz Erick Yusuf mengatakan bahwa acara yang dihadiri beberapa tokoh serta selebriti ini, digagas sebagai sarana untuk berbagi informasi mengenai kiat-kiat untuk mencapai kesuksesan yang hakiki.
Berikut video lengkapnya.
Videografer:
Abdul Kodir
Video Editor:
Fian Firatmaja
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler