Detik-Detik Asap Selimuti Gedung Nusantara III DPR/MPR

Kepulan asap membuat pegawai berhamburan keluar gedung.

Nawir Arsyad Akbar
Pegawai Gedung DPR/MPR berhamburan keluar saat asap pekat muncul di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (24/2).
Rep: Nawir Arsyad Akbar/Satrio Nugroho Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, Kepulan asap muncul di Gedung Nusantara III Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta.


Asap pekat tersebut pun membuat para pegawai berhamburan keluar. Asap pekat tersebut dikabarkan diduga berasal dari lantai dua Gedung Nusantara III. 

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer | Nawir Arsyad Akbar, Satrio Nugroho

Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo 

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler