Hagia Sophia Lestari dalam Kuasa Islam
Utsmaniyah menjadikan Hagia Sophia sebagai masjid, tanpa merusaknya.
Rep: republika.id Red: republika.id
OLEH HASANUL RIZQA Dari Abdullah bin Amr bin al-Ash, ia ber kata, "Suatu ketika, kami sedang menulis di sekeliling Rasulullah SAW, kemudian beliau ditanya tentang yang mana dari kedua kota berikut yang akan dibebaskan terlebih dahulu oleh Muslimin, Konstantinopel ataukah Roma? Rasulullah SAW pun menjawab, 'Kota Heraklius akan dibebaskan terlebih...