Negosiasi dengan Telekomunikasi demi Selamatkan Pendidikan
Pandemi Covid-19 membuat aktivitas manusia nyaris berhenti total.
ANTARA/Anis Efizudin
Red: Karta Raharja Ucu
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dahsyatnya virus corona mengakibatkan aktivitas manusia nyaris berhenti total. Semua bidang mengalami dampak yang luar biasa.
Bidang pendidikan pun tak luput jadi sorotan publik. Sampai Agustus masih belum bisa bertatap muka.
Kegiatan belajar mengajar (KBM) pun masih melaksanakan sistem daring. Karena itu, sekarang mendikbud telah bernegosiasi dengan perusahaan telekomunikasi untuk memberikan relaksasi biaya.
PENGIRIM: Siti Ningrum, Sukabumi, Jawa Barat
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Disclaimer:
Retizen bermakna Republika Netizen. Retizen adalah wadah bagi pembaca Republika.co.id untuk berkumpul dan berbagi informasi mengenai beragam hal. Republika melakukan seleksi dan berhak menayangkan berbagai kiriman Anda baik dalam dalam bentuk video, tulisan, maupun foto. Video, tulisan, dan foto yang dikirim tidak boleh sesuatu yang hoaks, berita kebohongan, hujatan, ujaran kebencian, pornografi dan pornoaksi, SARA, dan menghina kepercayaan/agama/etnisitas pihak lain. Pertanggungjawaban semua konten yang dikirim sepenuhnya ada pada pengirim. Silakan kirimkan video, tulisan dan foto ke retizen@rol.republika.co.id.
Berita Terpopuler