Normalisasi Hubungan dengan Israel, Siapa Menyusul?

Setelah Bahrain dan UEA, siapa lagi normalisasi hubungan dengan Israel?

VOA
Normalisasi hubungan Israel dengan Bahrain dan UEA
Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, Bahrain dan Uni Emirat Arab (UEA) menjadi negara Arab di Teluk Persia pertama yang menormalisasi hubungan diplomatik dengan Israel.


Akankah negara-negara Arab dan mayoritas Muslim lain menyusul, sesuai harapan pemerintah AS? Lalu bagaimana nasib perjuangan warga Palestina mendirikan negara merdeka?

Berikut video lengkapnya.

sumber : VOA
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler