BNI Bantu UMKM Tembus Eropa
Erick Thohir dorong BNI memfasilitasi UMKM masuk pasar Inggris.
Rep: republika.id Red: republika.id
JAKARTA — PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk berkomitmen membantu para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) Tanah Air menembus pasar Eropa. Bank pelat merah tersebut juga berkomitmen dalam program-program pemberdayaan UMKM Indonesia untuk go global. Direktur Utama BNI Royke Tumilaar mengatakan, UMKM merupakan tulang punggung ekonomi nasional. Ia...