Indonesia Beli Sejuta Obat Terapi Covid
Indonesia mengupayakan bisa memproduksi obat Covid-19 di Tanah Air.
Rep: republika.id Red: republika.id
JAKARTA -- Kementerian Kesehatan (Kemenkes) akan membeli sebanyak 600 ribu hingga 1 juta tablet obat terapi Covid-19 Molnupiravir pada akhir Desember 2021. Pembelian obat dalam jumlah besar ini merupakan upaya untuk mengantisipasi risiko gelombang ketiga kasus Covid-19. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, sudah bertemu dengan pihak Merck & Co,...