Erick Thohir Minta BUMN Lakukan Intervensi Pasar

BUMN diminta dapat menjadi penyeimbang dan melakukan intervensi pasar nasional.

Antara/Dhemas Reviyanto
Menteri BUMN Erick Thohir.
Red: Fian Firatmaja

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri BUMN Erick Thohir meminta Indonesia menghindari kemerosotan ekonomi, seperti yang terjadi di Amerika Latin, saat membuka kegiatan National Sugar Summit, di Jakarta, Rabu (1/12). Ia juga meminta BUMN dapat menjadi penyeimbang dan melakukan intervensi pasar nasional, sebagai upaya memastikan pertumbuhan ekonomi bangsa. (A Rauf Andar Adipati/Arif Prada/Ludmila Yusufin Diah Nastiti | Antara)


sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler