Soal Wayang, Ustadz Khalid Basalamah: Tak Ada Kata Mengharamkan

Ustadz Khalid mengatakan dirinya tidak menyebut untuk mengharamkan wayang.

Dok. Pribadi
Ustadz Khalid Basalamah melakukan klarifikasi terkait kontroversi ceramah mengenai persoalan wayang.
Rep: Surya Dinata Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ustadz Khalid Basalamah angkat bicara terkait polemik pemberitaan tentang ceramahnya mengenai persoalan wayang.


Ustadz Khalid mengatakan dirinya tidak menyebut untuk mengharamkan wayang. Ustadz Khalid menambahkan, bila ada tradisi yang sejalan dengan Islam tidak ada masalah dan bila ada bentrok dengan Islam, dirinya menyarankan untuk meninggalkannya.

Ustadz Khalid pun meminta maaf bila ada yang tersinggung dengan ceramahnya mengenai persoalan wayang. 

 

 

Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler