In Picture: Ratusan Siswa di Cianjur Terpaksa Menerjang Sungai untuk Sekolah
Sejak tahun 2018, siswa terpaksa harus menerjang sungai Ciujung untuk sekolah.
Red: Mohamad Amin Madani
REPUBLIKA.CO.ID,CIANJUR -- Sejumlah siswa menyeberangi Sungai Ciujung untuk sekolah di Desa Sukaluyu, Cikadu, Cianjur Selatan, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Rabu (10/8/2022).
Sejak tahun 2018, ratusan siswa dari Desa Karyabakti terpaksa harus menerjang Sungai Ciujung untuk sekolah di SDN Padawaras Desa Sukaluyu karena tidak ada akses jalan lain untuk menuju sekolah mereka.
sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler