Permohonan Paspor Umrah di Daerah Meningkat
Pemerintah Kerajaan Saudi melonggarkan berbagai persyaratan untuk umrah
Rep: republika.id Red: republika.id
MAGELANG – Permohonan paspor umrah di Kantor Imigrasi Kelas II Non-TPI Wonosobo, Jawa Tengah, meningkat signifikan. Lonjakan jumlah masyarakat yang ingin beribadah umrah ini dipicu beberapa faktor, di antaranya pelonggaran berbagai syarat oleh Pemerintah Kerajaan Arab Saudi hingga masa tunggu haji yang semakin panjang. “Meningkatnya jumlah masyarakat yang ingin beribadah...