Mengenalkan Kopi Indonesia ke Pasar Jepang

Kopi Indonesia memiliki potensi untuk menembus berbagai pasar di dunia.

Fakhtar Khairon Lubis/RepublikaTV
Kopi Indonesia berhasil menembus pasar Jepang dengan cita rasanya yang unik.
Rep: Fakhtar Khairon Lubis Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO — Kekayaan cita rasa kopi Indonesia memiliki potensi untuk menembus berbagai pasar di dunia, salah satunya di Jepang.


Country Director Kopi Kalyan, Kenny Erawan Tjahyadi, mencoba membawa berbagai kopi dari Indonesia untuk dikenalkan ke masyarakat Negeri Matahari Terbit. Meski sempat mengalami tantangan berat akibat Covid-19, Kopi Kalyan kini sudah mampu beroperasi penuh.

Seiring bisnis kafenya yang semakin positif, Kenny pun berupaya mengembangkan bisnis dengan membangun coffee roastery. Dalam ekspansi tersebut, Kenny mendapatkan bantuan kredit BNI Tokyo dalam program Diaspora Loan. Berikut ini berita selengkapnya di Republika TV.

 

 

Videografer & Video Editor | Fakhtar Khairon Lubis

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler