Kumpeni dan Haji Nusantara
Kolonial Belanda memberlakukan berbagai pembatasan haji.
Rep: republika.id Red: republika.id
Sejak pertama kali datang dengan bendera perusahaan VOC sampai pemerintahan penjajahan, kolonialisme Belanda hampir selalu gelagapan dengan implikasi dan reperkusi politik yang ditimbulkan kaum haji Indonesia. Karena itu, sejak semula mencengkramkan kekuasaannya atas satu wilayah demi wilayah kepulauan Indonesia, kolonialisme Belanda memberlakukan berbagai restriksi untuk membatasi jumlah mereka yang berangkat...