Kejakgung Kembali Panggil Airlangga Hartarto

Pemanggilan ulang dilayangkan setelah Airlangga mangkir pada Selasa kemarin.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejakgung) melayangkan kembali surat pemanggilan terhadap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto pada Kamis (20/7/2023). Pemanggilan tersebut berkaitan dengan proses penyidikan lanjutan korupsi pemberian izin ekspor minyak mentah kelapa sawit (CPO) 2021-2022. Kepala Pusat Penerangan dan Hukum (Kapuspenkum) Kejakgung Ketut Sumedana mengatakan, ketua umum Partai Golkar...

Baca Juga


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler