Fenomena 'Barbenheimer' Dongkrak Box Office di AS
Fenomena ini terjadi secara organik.
VOA
Film Oppenheimer
Red: Agung Sasongko
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemasukan box office di AS kembali bergairah dengan fenomena unik "Barbenheimer", setelah peluncuran dua film yang sebenarnya sangat bertolak belakang, yaitu "Barbie" dan "Oppenheimer". Fenomena ini terjadi secara organik, dan akhirnya memberi momentum positif bagi pemasukan kedua film.
Baca Juga
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler