Perpustakaan DPR RI Buka Ruang Diskusi Penguatan Literasi Teknologi

Ruang diskusi itu diperlukan sebagai langkah meningkatkan literasi teknologi.

DPR RI
Perpustakaan DPR RI
Red: Agung Sasongko

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bagian Perpustakaan Sekretariat Jenderal (Setjen) DPR RI menggelar forum penggunaan chat gpt dalam penulisan ilmiah. Kepala Bagian Perpustakaan Setjen DPR RI, Ade Efendi mengatakan bahwa forum tersebut dibuat untuk membantu para peneliti di lingkungan Setjen DPR RI dalam menulis karya ilmiah. Kepala Biro Protokol dan Humas Setjen DPR RI, Suratna mengapresiasi inisiasi diskusi tersebut. Ia melihat diskusi itu diperlukan sebagai langkah meningkatkan literasi teknologi.

Baca Juga


Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler