In Picture: Ribuan Jamaah Hadiri Sholat Idul Fitri di Masjid Al Aqsa

Masjid tersebut menjadi tujuan utama warga Palestina untuk beribadah

Palestinians gather for Eid al-Fitr prayers by the Dome of the Rock shrine in the Al Aqsa Mosque compound in Jerusalem

Warga Palestina melaksanakan shoat Idul Fitri di dekat kuil Kubah Batu di kompleks Masjid Al Aqsa di Kota Tua Yerusalem, Rabu, (10/4/2024).

Warga Palestina menghadiri perayaan hari raya Idul Fitri di dekat kuil Kubah Batu di kompleks Masjid Al Aqsa di Kota Tua Yerusalem, Rabu, (10/4/2024).

Warga Palestina menghadiri perayaan hari raya Idul Fitri di dekat kuil Kubah Batu di kompleks Masjid Al Aqsa di Kota Tua Yerusalem, Rabu, (10/4/2024).

Warga Palestina menghadiri perayaan hari raya Idul Fitri di dekat kuil Kubah Batu di kompleks Masjid Al Aqsa di Kota Tua Yerusalem, Rabu, (10/4/2024).

Warga Palestina menghadiri perayaan hari raya Idul Fitri di dekat kuil Kubah Batu di kompleks Masjid Al Aqsa di Kota Tua Yerusalem, Rabu, (10/4/2024).

Red: Tahta Aidilla

REPUBLIKA.CO.ID,  YERUSALEM. --  Warga Palestina menghadiri perayaan hari raya Idul Fitri di dekat kuil Kubah Batu di kompleks Masjid Al Aqsa di Kota Tua Yerusalem, Rabu (10/4/2024).

Warga Palestina merayakan hari lebaran dengan sederhana. Mereka kerap berbondong-bondong untuk sholat di Masjid Al Aqsa.

Ada pembatasan ketat terhadap warga Palestina untuk memasuki kompleks Masjid Al-Aqsa. Hanya pria berusia di atas 60 tahun yang diperbolehkan masuk dan wanita berusia di atas 50 tahun diperbolehkan masuk.



Masjid yang terkenal sebagai salah satu kiblat pertama umat Muslim dunia tersebut menjadi tujuan utama warga Palestina untuk beribadah.

sumber : AP Photo/Mahmoud Illean
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler