Jika Suami Berhenti Menafkahi

Islam mengajarkan, suami mesti memberikan nafkah yang patut kepada istri dan anaknya.

ILUSTRASI Istri merupakan pendamping suami.
Rep: republika.id Red: republika.id

Untuk dapat mencapai harmoni, pasangan suami dan istri seyogianya memahami peran, hak dan kewajiban masing-masing. Salah satu ketentuan yang paling mendasar dalam sebuah rumah tangga adalah, seorang suami wajib memberikan nafkah kepada istri dan anak-anaknya dengan cara yang halal dan baik. Secara harfiah, nafkah berarti harta atau semacamnya yang diinfakkan...

Baca Juga


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler