Rentan Terdampak, Badan Amal Bantu Ketahanan Perubahan Iklim di Afrika
Afrika benua ini paling rentan terhadap dampak perubahan iklim.
Tangkapan Layar/VOA
Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Afrika adalah penyumbang emisi gas rumah kaca terendah di dunia, menurut Badan Lingkungan PBB, namun benua ini paling rentan terhadap dampak perubahan iklim. Karena itu sebuah badan amal asal AS membantu sejumlah komunitas di Afrika untuk mengembangkan ketahanan terhadap perubahan iklim.
sumber : VOA
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler