Kamis 24 May 2012 08:32 WIB

Agen: Dzeko Bertahan di Manchester City

Mancini dan Dzeko
Foto: AP
Mancini dan Dzeko

REPUBLIKA.CO.ID, Irfan Redzepagic, agen Striker Manchester City Edin Dzeko menyatakan bahwa kliennya akan tetap bertahan di Etihad Stadium.Dzeko yang mulai kehilangan tempat utama Eastland dikabarkan akan hijrah ke Serie A bersama Juventus.

"Dzeko akan bertahan di City. Kami tersanjung dengan penawaran Juventus, mereka klub besar," ujar Reszepagic seperti dilansir tuttomercatoweb.

Dzeko berhasrat meneruskan karir di Liga Primer Inggris. "Edin berencana untuk tinggal, saya sudah berbicara dengan Manajemen," imbuh agen striker Timnas Bosnia ini.

"Tapi kami membicarakan hal lain, bukan tentang Edin.Karena Edin sama sekali tidak memiliki niat meninggalkan Manchester City." pungkasnya.

sumber : tribalfootball
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement