Ahad 05 Jan 2014 19:00 WIB

Hasil Pertemuan Terakhir Chelsea Versus Derby County

Rep: Reja Irfa Widodo/ Red: Didi Purwadi
Pemain Chelsea FC meluapkan kegembiraannya seusai mencetak gol.
Foto: Republika/Edwin Dwi Putranto
Pemain Chelsea FC meluapkan kegembiraannya seusai mencetak gol.

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Chelsea Ahad (5/1) malam ini akan menghadapi tim Divisi Championship, Derby County, dalam laga putaran ketiga Piala FA. Berikut rekor pertemuan Chelsea versus Derby County.

Hasil Pertemuan Terakhir:

13/03/08  PRL  Chelsea 6-1 Derby County

25/11/07  PRL  Derby County 0-2 Chelsea

30/03/02  PRL  Chelsea 2-1 Derby County

28/10/01  PRL  Derby County 1-1 Chelsea

07/04/01  PRL  Derby County 0-4 Chelsea

09/12/00  PRL  Chelsea 4-1 Derby County

14/05/00  PRL  Chelsea 4-0 Derby County

sumber : goal/derbytelegraph
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement