REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Berikut adalah susunan pemain untuk pertandingan laga kedua semifinal Liga Champions antara Chelsea dan Atletico Madrid di Stamford Bridge pada Kamis (1/5) dini hari WIB:
Chelsea (4-2-3-1): Mark Schwarzer; Branislav Ivanovic, Gary Cahill, John Terry (kapten), Ashley Cole; David Luiz, Ramires; Cesar Azpilicueta, Willian, Eden Hazard; Fernando Torres
Pelatih: Jose Mourinho (Portugal)
Atletico Madrid (4-2-3-1): Thibaut Courtois; Juanfran, Diego Godin, Joao Miranda, Filipe Luis; Tiago Mendes, Mario Suarez; Adrian Lopez, Koke, Arda Turan; Diego Costa
Pelatih: Diego Simeone (Argentina)
Wasit: Nicola Rizzoli (Italia).
sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement