Advertisement

In Picture: Peresmian Patung Kareem Abdul Jabbar, Legenda Pemain Los Angeles Lakers

Sabtu 17 Nov 2012 16:42 WIB

Red: Mohamad Amin Madani

REPUBLIKA.CO.ID,LOS ANGELES -- Los Angeles Lakers memperkenalkan patung pemain legendanya Kareem Abdul Jabbar. Patung tersebut diletakan di Staples Center, Los Angeles.

Lima gelar juara dipersembahkan Kareem Abdul Jabbar selama 14 tahun memperkuat LA Lakers. Enam kali dinobatkan sebagai MVP Reguler dan dua kali MVP Final,

serta tampil sebanyak 19 kali di NBA All-star.

  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA