Jonathan Hogg dan penjaga gawang Huddersfield Jonas Lossl setelah mengalahkan Manchester Uniteddi Stadion John Smith Stadium, Huddersfield, Inggris. (FOTO : Nigel French/AP)
Aaron Mooy merayakan golnya ke gawang Manchester United pada pertandingan antara Manchester United melawan Huddesfield di Stadion John Smith Stadium, Huddersfield, Inggris. (FOTO : Nigel French/AP)
Marcus Rashford mencetak gol pada pertandingan antara Manchester United melawan Huddesfield di Stadion John Smith Stadium, Huddersfield, Inggris. (FOTO : Nigel French/AP)
Striker Manchester United Romelu Lukaku menendang bola dibayangi Christopher Schindler Manchester United melawan Huddesfield di Stadion John Smith Stadium, Huddersfield, Inggris. (FOTO : Nigel French/AP)
Marcus Rashford tampak kecewa pada pertandingan antara Manchester United melawan Huddesfield di Stadion John Smith Stadium, Huddersfield, Inggris.
inline
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Huddersfield Town mengagetkan Manchester United di kandang mereka sendiri di Stadion John Smith, Sabtu (21/10) lewat kemenangan 2-1. Rangkaian laga tak terkalahkan United di Liga Primer musim ini pun putus, sekaligus membuat jarak dengan pemimpin klasemen, Manchester City menjadi lima angka.
Kemenangan Huddersfield atas United ini menjadi yang pertama sejak 1952 dan tak terduga setelah tim ini hanya berhasil mencetak satu gol dari enam laga terakhir Liga Primer musim ini. Huddersfield telah unggul dua gol pada babak pertama lewat gol Aaron Mooy dan Laurent Depoitre.
sumber : AP
Advertisement