Kamis 26 Dec 2019 00:17 WIB

Borisov, Komet dari Galaksi Lain yang Bertamu ke Tata Surya

2I/Borisov adalah komet antarbintang pertama yang mendekati Tata Surya

Foto: republika
Borisov, komet dari galaksi lain bertamu ke Tata Surya.

REPUBLIKA.CO.ID, Borisov, Komet dari Galaksi Lain yang Mendekati Tata Surya

*Pada 30 Agustus lalu, astronom Krimea Gennady Borisov menemukan komet.

*Komet itu lalu diberi nama 2I/Borisov

*Pusat Planet Minor Astronomi Internasional memperkirakan komet itu berasal dari galaksi lain.

*2I/Borisov adalah komet antarbintang pertama yang mendekati Tata Surya

*pada 16 November lalu, Komet 2I / Borisov terlihat di dekat galaksi spiral yang dikenal sebagai 2MASX J10500165-0152029.

Hasil pengamatan tim ilmuwan mengenai Borisov:

*Jari-jari nukleus komet 0,5 Km

*komet melaju dengan kecepatan 177 ribu Km perjam, ini  menjadi komet tercepat yang pernah diamati

*Pada pertengahan 2020, komet tersebut akan melewati Jupiter.

*Penelitu masih mecari tahu asal komet ini.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement