Jumat 01 May 2020 09:55 WIB

35 Ribu KK Miskin Baru di Cirebon Menanti Bantuan

Pandemi Covid-19 menjadi penguji kemampuan negara sebagai pelindung bagi rakyatnya.

Warga miskin menanti bantuan. Foto: ilustrasi
Foto: Republika/Tahta Aidilla
Warga miskin menanti bantuan. Foto: ilustrasi

REPUBLIKA.CO.ID, Kondisi perekonomian pada masa pandemi Covid-19 semakin tak menentu. Angka pengangguran dan kemiskinan kian tinggi. Masyarakat tidak hanya dihadapkan pada ancaman Covid-19, tetapi juga kelaparan.

Meski beberapa program bantuan digulirkan mulai dari tingkat pusat hingga daerah, kenyataannya belum menyentuh semua masyarakat terdampak Covid-19. Masih banyak masyarakat yang menanti bantuan.

Di Cirebon, ada lebih dari 35 ribu kepala keluarga miskin baru belum mendapat bantuan sosial. Alih-alih mengatasi kemiskinan, bansos menjadi polemik baru karena ketidakjelasan pendataan dan pendistribusiannya.

Maka itu, pandemi Covid-19 menjadi penguji kemampuan negara sebagai pelindung bagi rakyatnya.

PENGIRIM: Titis Afri Rahayu, Cirebon

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Disclaimer: Retizen bermakna Republika Netizen. Retizen adalah wadah bagi pembaca Republika.co.id untuk berkumpul dan berbagi informasi mengenai beragam hal. Republika melakukan seleksi dan berhak menayangkan berbagai kiriman Anda baik dalam dalam bentuk video, tulisan, maupun foto. Video, tulisan, dan foto yang dikirim tidak boleh sesuatu yang hoaks, berita kebohongan, hujatan, ujaran kebencian, pornografi dan pornoaksi, SARA, dan menghina kepercayaan/agama/etnisitas pihak lain. Pertanggungjawaban semua konten yang dikirim sepenuhnya ada pada pengirim. Silakan kirimkan video, tulisan dan foto ke retizen@rol.republika.co.id.
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
وَاِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّ اَرِنِيْ كَيْفَ تُحْيِ الْمَوْتٰىۗ قَالَ اَوَلَمْ تُؤْمِنْ ۗقَالَ بَلٰى وَلٰكِنْ لِّيَطْمَىِٕنَّ قَلْبِيْ ۗقَالَ فَخُذْ اَرْبَعَةً مِّنَ الطَّيْرِفَصُرْهُنَّ اِلَيْكَ ثُمَّ اجْعَلْ عَلٰى كُلِّ جَبَلٍ مِّنْهُنَّ جُزْءًا ثُمَّ ادْعُهُنَّ يَأْتِيْنَكَ سَعْيًا ۗوَاعْلَمْ اَنَّ اللّٰهَ عَزِيْزٌحَكِيْمٌ ࣖ
Dan (ingatlah) ketika Ibrahim berkata, “Ya Tuhanku, perlihatkanlah kepadaku bagaimana Engkau menghidupkan orang mati.” Allah berfirman, “Belum percayakah engkau?” Dia (Ibrahim) menjawab, “Aku percaya, tetapi agar hatiku tenang (mantap).” Dia (Allah) berfirman, “Kalau begitu ambillah empat ekor burung, lalu cincanglah olehmu kemudian letakkan di atas masing-masing bukit satu bagian, kemudian panggillah mereka, niscaya mereka datang kepadamu dengan segera.” Ketahuilah bahwa Allah Mahaperkasa, Mahabijaksana.

(QS. Al-Baqarah ayat 260)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement