REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Saat ini, masyarakat tengah diimpit kesulitan hidup. Interaksi sosial dikurangi dan mencari nafkah pun dibatasi.
Hampir semua lini terkena imbasnya, baik pengusaha, karyawan apalagi pekerja harian. Sementara, korban terpapar dan meninggal dunia terus bertambah. Lalu, apa yang harus kita lakukan agar tidak terimpit dalam kesempitan?
Berikut Tausiyah Ramadhan Ketua Yayasan Dinamika Umat, Ustaz Hasan Basri Tanjung.
Video Editor | Fakhtar Khairon Lubis