Ahad 25 Apr 2021 17:23 WIB

Chiesa Absen Saat Juve Bertamu ke Markas Fiorentina

Chiesa dalam proses pemulihan cedera otot.

Rep: Frederikus Bata/ Red: Agung Sasongko
Ekspresi Frederico Chiesa usai mencetak gol ke gawang Sampdoria.
Foto: EPA-EFE/LUCA ZENNARO
Ekspresi Frederico Chiesa usai mencetak gol ke gawang Sampdoria.

REPUBLIKA.CO.ID, FLORENCE -- Kabar kurang sedap untuk penggemar Juventus. Ini terkait kebugaran Federico Chiesa. Pemain sayap 23 tahun itu mendekam di ruang perawatan. Chiesa dalam proses pemulihan cedera otot.

Kondisinya belum sembuh total. Alhasil sosok kelahiran Genoa masih absen saat Juve bertamu ke markas Fiorentina. Jika bisa unjuk gigi, itu menjadi partai emosional bagi Chiesa. Ia bertarung melawan mantan rekan setimnya.

Baca Juga

"Federico Chiesa belum pulih dari cedera otot, dan tidak bisa menghadapi eks klubnya," demikian laporan yang dikutip dari Football Italia.

Untungnya masih ada kabar positif yang terdengar. Aaron Ramsey berpotensi turun sejak menit awal.

Laga ini berlangsung di Stadion Artemio Franchi, Florence, Ahad (25/4) malam WIB. Pelatih Bianconeri merasa pasukannya bakal mendapat perlawanan sengit.

 

 

Klasemen Serie A Musim 2024
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Atalanta Atalanta 16 12 1 3 39 22 37
2 Napoli Napoli 16 11 2 3 24 13 35
3 Inter Inter 15 10 4 1 40 25 34
4 Fiorentina Fiorentina 15 9 4 2 28 17 31
5 Lazio Lazio 16 10 1 5 30 7 31
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement