Rabu 09 Jun 2021 07:40 WIB

Wagub Jabar Positif Covid-19, Akui Teledor Prokes

Sejak positif Covid-19 pada Ahad, Wagub Jabar isolasi mandiri di rumah dinas.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

BANDUNG – Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum, terkonfirmasi positif Covid-19 berdasarkan hasil tes polymerase chain reaction (PCR). Sejak dinyatakan positif Covid-19 pada Ahad (6/6), Uu kini menjalani isolasi mandiri di rumah dinasnya. Dia diketahui sudah divaksin Covid-19 dua dosis. “Hari ini saya kena juga Covid-19. Sudah hampir lima hari...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement