MADRID -- Atletico Madrid memperkuat amunisi menuju musim depan. Los Rojiblancos baru saja mendatangkan gelandang anyar. Juara bertahan La Liga Spanyol itu resmi mendapatkan tanda tangan Rodrigo de Paul. Los Colchoneros mengontrak pria Argentina itu hingga lima tahun ke depan. De Paul bukan sosok sembarangan. Ia bagian dari skuat La...
Berita Lainnya