Advertisement

In Picture: Penataan Kembali Trotoar Kepatihan

Senin 06 Sep 2021 15:48 WIB

Rep: Edi Yusuf/ Red: Mohamad Amin Madani

Pekerjaan itu merupakan bagian dari revitalisasi kawasan Alun-alun Kota Bandung.

REPUBLIKA.CO.ID,BANDUNG -- Petugas Dinas Pekerjaan Umum (DPU) menata kembali dan memperlebar trotoar di Jalan Kepatihan, Kota Bandung, Kamis (2/8).

Pekerjaan itu merupakan bagian dari program revitalisasi kawasan Alun-alun Kota Bandung, dengan harapan dapat meningkatkan kenyamanan pengunjung dan membangkitkan wisata belanja. Revitalisasi Alun-alun ditargetkan September rampung tau paling lambat Oktober.

  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

 

Ikuti Berita Republika Lainnya