Jumat 24 Mar 2023 07:10 WIB

Jangan Takut Tertibkan Turis Asing Nakal

Semua pihak juga harus menggencarkan sosialisasi mengenai aturan di suatu destinasi wisata.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- Perilaku sejumlah turis asing di Bali yang berulah dan melanggar aturan setempat viral di media sosial dalam beberapa waktu terakhir. Sikap turis yang kerap tidak menghargai aturan membuat penertiban terhadap wisatawan mancanegara (wisman) perlu dilakukan. Para pemangku kepentingan juga harus menggencarkan sosialisasi kepada wisman mengenai tata tertib...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement